Tingkatkan Publikasi Kegiatan Pramuka, Kwarran Cigombong Adakan Seleksi Unit Pewarta
CIGOMBONG – Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Cigombong telah menggelar seleksi Unit Cacara Biwara atau Unit Kominfo tingkat Kwartir Ranting pada tanggal 30 Januari 2024, di Kecamatan Cigombong. Kegiatan ini dibuka oleh Kak Supiansyah selaku Wakil Ketua Kominfo Kwartir Ranting Cigombong. Dimulai pukul 10.00 WIB, kegiatan tersebut diawali dengan pembukaan yang dihadiri oleh Anggota Pramuka Penegak …
Tingkatkan Publikasi Kegiatan Pramuka, Kwarran Cigombong Adakan Seleksi Unit Pewarta Read More »










