berita

Menciptakan Regenerasi Berkualitas, Unit Kujang Prayoga Gelar Diklat Protokol

Gerakan Pramuka Kwarcab Kabupaten Bogor menggelar Pendidikan dan Pelatihan Protokol untuk calon anggota Unit Kujang Prayoga, pada tanggal 9-12 Mei 2024 di Bumi Perkemahan Cimandala, Sukaraja. Kamis, (09/04/2024). Diklat ini dibuka oleh kak Kosasih selaku Sekertaris Kwarcab Kabupaten Bogor, serta didampingi oleh kak Taufiq, kak Nahrowi, kak Andi, kak Badri, Kak Irfan, dan Kak Reksi. …

Menciptakan Regenerasi Berkualitas, Unit Kujang Prayoga Gelar Diklat Protokol Read More »

Kwarran Gunungputri Gelar Kursus Orientasi Mabigus, Tingkatkan Kualitas Kepramukaan

GUNUNG PUTRI – Dalam upaya meningkatkan kualitas kepramukaan di wilayahnya, Kwarran Gunungputri menggelar Kursus Orientasi (KO) bagi para Ketua Majelis Pembimbing Gugus Depan (Mabigus). Kegiatan ini berlangsung di Auditorium Lantai 2 SDIT An-Nahl Ciangsana dan diikuti oleh 93 orang Mabigus dari berbagai Gugus Depan di Kecamatan Gunungputri pada Selasa, (30/04/24).  Dibuka oleh Kak Sri Mastuti selaku …

Kwarran Gunungputri Gelar Kursus Orientasi Mabigus, Tingkatkan Kualitas Kepramukaan Read More »

Gerakan Pramuka Man 2 Bogor Melaksanakan Agenda Rutinnya Yaitu Musyawarah Ambalan

Gerakan Pramuka Man 2 Bogor Kwarran Leuwisadeng melaksanakan kegiatan Musyawarah Ambalan pada hari Sabtu (27/04/2024) bertempat di kelas 11 Mia 2. Musyawarah Ambalan merupakan suatu forum pertemuan bagi pramuka penegak warga ambalan untuk menampung aspirasi pramuka penegak ambalan ditingkat gugus depan. Kegiatan ini diikuti oleh Dewan Ambalan, anggota serta pembina. Musyawarah Ambalan dibuka oleh Kak …

Gerakan Pramuka Man 2 Bogor Melaksanakan Agenda Rutinnya Yaitu Musyawarah Ambalan Read More »

Kwartir Ranting Leuwisadeng Melaksanakan Seleksi Dewan Kerja Untuk Periode 2024-2027

Kwartir Ranting Leuwisadeng mengadakan seleksi Dewan Kerja Ranting untuk periode yang baru pada Minggu, 05/05/2024 Seleksi Dewan Kerja Ranting Leuwisadeng yang di mulai pada hari Minggu pukul 09.00 WIB di Aula Kantor Kecamatan Leuwisadeng diikuti oleh 10 orang anggota pramuka penegak di Leuwisadeng. Seleksi ini juga di lakukan untuk men Seleksi yang dilakukan hari ini …

Kwartir Ranting Leuwisadeng Melaksanakan Seleksi Dewan Kerja Untuk Periode 2024-2027 Read More »

Berdasarkan Program Kerja, Kwarcab Kab. Bogor Adakan Rapat Koordinasi

Gerakan Pramuka Kwarcab Kabupaten Bogor adakan Rapat Koordinasi sesuai dengan program kerja serta dalam pembinaan dan pengembangannya, yang di laksanakan di Aula Sekretariat Kwarcab Kabupaten Bogor. Senin, (29/04/2024). Acara ini di hadiri oleh para Wakil Ketua, Andalan, dan Ketua Badan Pelaksana Kwarcab Kabupaten Bogor serta Ketua Kwarran Se-Kwarcab Kabupaten Bogor. Acara ini berlangsung mulai dari …

Berdasarkan Program Kerja, Kwarcab Kab. Bogor Adakan Rapat Koordinasi Read More »

Hari Ke Tiga Kegiatan Dianpinru Kwarran Parungpanjang

PARUNGPANJANG – Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Parungpanjang melaksanakan kegiatan DIANPINRU hari ke tiga atau hari terakhir pada Minggu, (28/04/2024). Tuntas sudah kegiatan Dianpinru yang di adakan oleh Kwartir ranting parungpanjang, selama 3 hari kegiatan para peserta di beri bekal berupa teori dan praktek oleh pemateri yang sangat luar biasa. Pada hari ke tiga ini atau …

Hari Ke Tiga Kegiatan Dianpinru Kwarran Parungpanjang Read More »

Hari Kedua Kegiatan Dianpinru Di Kwartir Ranting Parunpanjang

PARUNGPANJANG – Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Parungpanjang melanjutkan kegiatannya yaitu Dianpinru hari ke 2 pada Sabtu, (28/04/2024) Kegiatan hari ke dua ini berlokasi di SMK Yastrif 2 dengan jumlah peserta masih seperti hari pertama yaitu 90 orang. Hari kedua kegiatan Dianpinru ini berisi beberapa kegiatan dan materi. Di pagi hari para peserta melaksanakan senam bersama …

Hari Kedua Kegiatan Dianpinru Di Kwartir Ranting Parunpanjang Read More »

Apel Pembukaan Dianpinru dan Penyematan Tim Kominfo Kwarran Parungpanjang

PARUNGPANJANG – Gerakan Pramuka Kwartir Rantig Parungpanjnag melaksanakan apel pembukaan kegiatan Dianpinru sekaligus penyematan Tim Unit Kominfo dan Publikasi pada Jumat, (26/04/2024). Kegiatan apel Gladian Pimpinan Regu atau yang disingkat Dianpinru ini dilaksanakan di MAN 5 Bogor pada pukul 13.00 – 14.00 WIB dengan tujuan membuka secara resmi kegiatan Dianpinru tersebut dan juga melantik Unit …

Apel Pembukaan Dianpinru dan Penyematan Tim Kominfo Kwarran Parungpanjang Read More »

Latihan Gabungan Pramuka Penegak Cileungsi Asah Keterampilan dan Terapan Nilai-Nilai Kepramukaan

CILEUNGSI – Dalam rangka melaksanakan program kerja Dewan Kerja Ranting (DKR), Kwartir Ranting Gerakan Pramuka Cileungsi menggelar Latihan Gabungan Pramuka Penegak. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan para anggota Pramuka golongan Penegak dari berbagai Gudep SMK se-Cileungsi . Berlokasi di SMAN 2 Cileungsi, latihan gabungan ini diikuti oleh 125 orang peserta. Minggu, (21/04/24). Acara dibuka secara …

Latihan Gabungan Pramuka Penegak Cileungsi Asah Keterampilan dan Terapan Nilai-Nilai Kepramukaan Read More »

Peningkatan Kualitas Pendidikan: Guru SMP Se-Kabupaten Bogor Ikuti Kursus Mahir Dasar

CARINGIN – Dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan di Kabupaten Bogor, Dinas Pendidikan setempat menyelenggarakan Kursus Mahir Dasar (KMD) bagi guru jenjang SMP. Kegiatan ini diselenggarakan di Hotel Grand Pesona Cimande Caringin pada tanggal 18-20 April 2024 dan dilanjutkan pada tanggal 22-24 April 2024. Sebanyak 150 peserta dari berbagai sekolah SMP di Kabupaten Bogor mengikuti kursus …

Peningkatan Kualitas Pendidikan: Guru SMP Se-Kabupaten Bogor Ikuti Kursus Mahir Dasar Read More »